Vaksinasi Gotong Royong dimulai hari ini, Begini Cara Daftar Melalui Link dan WhatsApp

- 18 Mei 2021, 16:00 WIB
Vaksinasi Gotong Royong Rp500.000, Berikut Profil Jenis Vaksin Covid-19 yang Digunakan Pemerintah
Vaksinasi Gotong Royong Rp500.000, Berikut Profil Jenis Vaksin Covid-19 yang Digunakan Pemerintah /jurnalmedan.com/Pixabay/geralt

JURNALSUMSEL.COM - Vaksinasi Gotong Royong akan mulai diberikan pada karyawan hari ini, Selasa, 18 Mei 2021 hingga 21 Mei 2021 nanti.

Menurut Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) Nomor 10 Tahun 2021, vaksinasi gotong royong merupakan pelaksanaan vaksinasi kepada karyawan, keluarga, dan individu lain dalam keluarga yang pendanaannya dibebankan pada badan hukum atau badan usaha.

Maka dari itu, penerima program vaksinasi gotong royong tidak dipungut bayaran atau gratis.

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini Bocoran 9 Syarat Utama Pendaftaran Seleksi CPNS 2021 Tahun Ini, Cek Jangan Sampai Salah!

Vaksinasi gotong royong akan melibatkan 19 perusahaan pada tahap pertama, dilakukan mulai dari pengadaan vaksin, pendataan karyawan, pembiayaan, sampai proses pelaksanaannya.

Vaksinasi Gotong Royong ini sebagai wujud kontribusi pihak swasta atau perusahaan dalam mempercepat dan memperluas jangkauan vaksinasi nasional yang digagas Pemerintah.

Lalu, bagaimana cara ikut serta dalam vaksinasi gotong royong?

Pendaftaran dilakukan perusahaan harus mendaftarkan diri melalui link pendaftaran di laman https://vaksin.kadin.id/#!/kuesioner.

Sebelumnya, artikel ini telah lebih dulu terbit di Pikiran Rakyat dengan judul "Cara Daftar Vaksinasi Gotong Royong, Berikut Link dan 4 Nomor WhatsApp Bisa diakses, Terakhir 21 Mei 2021".

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah