Benarkah Akan Dibuka Formasi Selain Guru Pada PPPK 2021? Simak Fakta-Faktanya

- 29 Desember 2020, 10:01 WIB
Pendaftaran PPPK 2021
Pendaftaran PPPK 2021 /Kemendikbud/Instagram @kemendikbud.ri

JURNALSUMSEL.COM – Selain pembukaan CPNS 2021, pemerintah lewat Kementerian Pendidikan juga akan membuka seleksi PPPK 2021 tahun depan.

Pelaksanaan seleksi PPPK 2021 akan dibarengi dengan pelaksanaan CPNS 2021 sekitar bulan April-Mei 2021 mendatang.

Informasi yang diterima seputar seleksi CPNS 2021 nanti yakni formasi yang diprioritaskan akan diisi oleh formasi guru dan tenaga kesehatan, terutama untuk daerah-daerah terpencil.

Baca Juga: Heboh! Ribuan WNA Padati Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta Hingga Viral di Twitter, Ada Apa?

Baca Juga: Terobosan Baru Menparekraf Sandiaga Uno , Faizal Assegaf: Ini Baru Namanya Kerja Nyata!

Pembukaan formasi guru juga direncanakan oleh pemerintah lewat perekrutan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Perekrutan jalur PPPK ini berbeda dengan jalur CPNS. Nantinya, guru yang direkrut lewat PPPK akan berstatus honorer.

Berikut Jurnal Sumsel rangkum beberapa fakta terkait perekrutan guru jalur PPPK.

  1. Disediakan 1 juta formasi bagi tenaga ajar (guru)

Kemenpan RB akan membuka seleksi perekrutan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk 1 juta guru.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x