Kartu Prakerja Gelombang 12 Dibuka Sebentar Lagi, Ikuti Cara Ini untuk Mendaftar, Cuma Gunain NIK!

- 16 Februari 2021, 21:45 WIB
Ilustrasi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 tahun 2021.
Ilustrasi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 tahun 2021. /Kalbar Terkini/Mulyanto Elsa

Kalian hanya harus memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK), dan perlu diingat jika kalian sudah pernah membuat akun Kartu Prakerja, Kamu cukup login kembali ke akunmu.

Kemudian klik "Gabung" pada gelombang 12 atau gelombang Kartu Prakerja yang sedang berlangsung, agar Kamu bisa masuk ke tahap seleksi.

Baca Juga: Tayang Maret, Ini Spoiler Drakor Love Alarm Season 2!

Baca Juga: Sampai Juni 2021, BSU BLT Guru Honorer Masih Dicairkan, Ikuti 7 Cara Ini untuk Mencairkan Dananya!

Kamu akan melihat gelombang Kartu Prakerja yang sedang dibuka pada bagian bawah halaman beranda akun Kartu Prakerja kalian.

Jika kalian memenuhi persyaratan dan belum mempunyai akun, maka silahkan kalian ikuti langkah di bawah ini untuk mendaftar program Kartu Prakerja.

1. Buka website resmi Kartu Prakerja www.prakerja.go.id pada browser di handphone atau komputer.
2. Siapkan nomor Kartu Keluarga serta NIK Kamu.
3. Ikuti petunjuk yang tersedia pada layar untuk proses pemeriksaan akun.

Baca Juga: BSU BLT Guru Honorer Masih Cair! 7 Dokumen Wajib yang Harus Kalian Siapkan Sebelum Mencairkan Dana

Baca Juga: Ditahan sebagai Tersangka, Bupati Muara Enim : Masyarakat Harap Maklum Dengan Kasus yang Ditetapkan Pada Saya
4. Siapkan kertas dan alat tulis untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online.
5. Klik "Gabung" pada gelombang yang tersedia.
6. Nantikan pengumuman peserta yang lolos melalui SMS, atau langsung cek ke dashbord akun prakerja kalian.***

Halaman:

Editor: Shara Amalia

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x