1,4 Juta Pekerja Belum Terima BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan, Bakal Jadi Penerima di Tahap 6?

- 2 Desember 2020, 16:00 WIB
Menaker Ida Fauziyah. Benarkah Kemnaker akan menyalurkan BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 2 tahap 6?
Menaker Ida Fauziyah. Benarkah Kemnaker akan menyalurkan BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 2 tahap 6? /Kemnaker

Padahal Kemnaker menargetkan ada 12,4 juta karyawan bergaji di bawah Rp5 juta yang berhak mendapat BLT BPJS Ketenagakerjaan.

Berarti, Ada sekitar 1,4 juta pekerja yang belum menerima bantuan subsidi gaji ini.

Hingga saat ini, banyak pekerja yang masih mengeluhkan perihal dana yang belum juga masuk ke rekening.

Belum ada keterangan resmi dari Kemnaker mengenai hal tersebut, namun menurut kabar yang beredar mengatakan kemungkinan besar akan ada tahap lanjutan.

Bagi para pekerja yang sudah memenuhi persyaratan BLT BPJS Ketenagakerjaan sesuai dengan Permenaker No 14 Tahun 2020, bisa cek nama apakah masuk dalam daftar penerima melalui link berikut ini:

Baca Juga: Status Ali Ngabalin dalam Kasus Edhy Prabowo, KPK: Kami Sedang Kumpulkan Bukti-Bukti

Baca Juga: Update Harga Emas Hari Ini Rabu, 2 Desember 2020 di Pegadaian

1. https://bsu.kemnaker.go.id

2. https://kemnaker.go.id

3. Login melalui BPJSTK Mobile

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x