Tips Membuat Vlog Agar Menang Jutaan Rupiah dari Prakerja

- 27 November 2020, 19:35 WIB
Kompetisi Vlog Kisah Prakerja-ku
Kompetisi Vlog Kisah Prakerja-ku /Instagram / @prakerja.go.id
  1. Siapkan peralatan yang memadai

Untuk membuat vlog menarik, peralatan pu n harus memadai. Saat ini Anda bisa gunakan smartphone untuk merekam video yang nantinya bisa Anda edit.

Baca Juga: Lee Seung Gi Bakal Tampil dalam Drama Terbaru di Awal Tahun 2021, Penggemar Wajib Nonton

Baca Juga: Polda Metro Jaya Temukan Tindakan Pidana dalam Kasus Kerumunan Massa di Petamburan

Agar kualitas video semakin bagus, sebaiknya tambahkan beberapa alat seperti tripod, stabilizer, dan satu buah ponsel lain untuk menjadi perekam suara atau mic.

  1. Lakukan pengambilan video dengan pencahayaan yang baik

Sebaiknya saat merekam video, gunakan tempat dengan pencahayaan yang baik agar gambar terlihat jelas.

  1. Lakukan editing

Saat editing, Anda dapat menggunakan berbagai jenis software seperti Camtasia untuk operasi Windows dan Screenflow untuk sistem operasi Mac ketika ingin merekam. Saat proses editing juga Anda bisa menggunakan aplikasi ramah pengguna dan mudah digunakan, salah satu contohnya yakni MovieMaker untuk windows atau iMovie untuk Mac.

Jika ingin hasil edit yang lebih bagus, Anda bisa tambahkan aplikasi tambahan, salah satunya Adobe After Effect yang dapat digunakan untuk edit greenscreen dan sebagainya.

Baca Juga: Jelang PPPK 2021, Berikut Cara Cek Data Ijazah di Dapodik

Baca Juga: BSU BLT BPJS Termin 2 Sudah Capai Tahap 5, Ini Himbauan Kemnaker untuk yang Belum Terima

Itulah beberapa tips membuat vlog yang mudah serta menarik. Untuk persyaratan mengikuti kompetisi vlog Kisah Prakerja-ku, Anda bisa cek langsung syarat dan ketentuan di laman Instagram Kartu Prakerja (@prakerja.go.id) untuk informasi lengkapnya.***

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x