Bantuan Subsidi Upah BLT Guru Honorer Capai Rp3,6 Triliun! Jadi Buruan Diproses Biar Segera Cair

- 23 November 2020, 13:57 WIB
Syarat menjadi penerima BLT guru honorer, agar uang BSU cair ke rekening.
Syarat menjadi penerima BLT guru honorer, agar uang BSU cair ke rekening. //ANTARA FOTO Syaiful Arif

Baca Juga: 12 Link Situs Streaming Film Gratis Pengganti Indoxxi dan LK21, Dijamin Bikin Betah di Rumah

Untuk mekanisme pencairan, Kemendikbud membuatkan rekening untuk setiap pendidik dan tenaga kependidikan (PTK) penerima BSU. 

PTK dapat mengakses info guru atau tenaga kependidikan (GTK) di info.gtk.kemdikbud.go.id atau pddikti.kemdikbud.g.id

Kemudian, aktivasi rekening dengan membawa dokumen persyaratan yang di antaranya:

Baca Juga: Tahap 5 BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Ditransfer Hari Ini? Simak Penjelasannya!

Baca Juga: 10 Langkah Mudah Pencairan Dana Bansos APB, Prosesnya Diperpanjang!

  1. KTP
  2. NPWP
  3. SK penerima BSU
  4. Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) ke bank penyalur.

Para guru honorer atau tenaga pendidik non-PNS yang merasa menerima, diberikan waktu untuk mengaktifkan rekening hingga 30 Juni 2021. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x