Penularan Covid-19 Masih Sangat Tinggi! Pemkot Palembang Pertimbangkan Penerapan Sekolah Tatap Muka

- 16 Desember 2020, 11:00 WIB
Ilustrasi Covid-19 .
Ilustrasi Covid-19 . /Pexels/ Miguel Á. Padriñán

“Karena pihaknya akan lebih mengutamakan keselamatan para peserta didik,” ujar Wawako.

Sementara sebelumnya Kepala Dinas Pendidikan Sumsel, Riza Pahlevi mengatakan, pihaknya akan menginstruksikan kepala sekolah tingkat SMA yang menjadi kewenangannya untuk melakukan persiapan.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans TV 16 Desember 2020, Saksikan Drama Revolutionary Love!

Baca Juga: Jadwal Acara Trans 7 Hari Ini, Berpikir Kritis Bersama Mata Najwa!

"Sekolah menengah atas diminta menyiapkan protokol kesehatan antisipasi penularan COVID-19 sesuai dengan surat edaran Gubernur menghadapi belajar tatap muka pada awal tahun depan," ujarnya.

Kemudian keputusan membuka sekolah tatap muka diserahkan ke pemerintah kabupaten kota masing-masing, namun terlebih dahulu komite sekolah harus meminta persetujuan orang tua wali murid.

Orang tua harus membuat keterangan tertulis jika menyetujui anaknya belajar untuk tatap muka di sekolah.

“Pihak sekolah akan membuat surat izin ke Satgas COVID-19 setempat agar segera diverifikasi kesiapan sekolah menerapkan protokol kesehatan,” kata Riza. ***

Halaman:

Editor: Shara Amalia

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah