Demi Ciptakan Lingkungan Bersih, Bupati Musi Banyuasin Dodi Reza Alex Lakukan Inovasi Ini

- 23 November 2020, 14:24 WIB
Bupati Musi Banyuasin, Dodi Reza Alex Noerdin.
Bupati Musi Banyuasin, Dodi Reza Alex Noerdin. /Pemkab Muba/

Baca Juga: 10 Langkah Mudah Pencairan Dana Bansos APB, Prosesnya Diperpanjang!

Pemkab Muba sendiri menargetkan pada 2021 tidak ada lagi ‘bong’ di pinggir sungai hingga ke pelosok desa.

Atas gerakan dan program inovasi tersebut, Pemkab Muba mendapatkan rekor Muri pada peringatan Hari Toilet Sedunia dan Hari Kesehatan yang ke-56, belum lama ini.

Rekor itu diberikan karena Pemkabtelah melakukan pembongkaran sebanyak 782 bong di Kabupaten Musi Banyuasin.

Baca Juga: Tanah Wakaf Baim Wong Untuk Pesantren dan Penghafal Alquran

Baca Juga: Seleksi Penerimaan PPPK Digelar 2021, Simak Persyaratan dan Mekanismenya

Direktur Kesehatan Lingkungan Kementerian Kesehatan Imran Agus Nurali memberi mengapresiasi gerakan inovasi Muba Bergerak (Muba Bebas Berak Sembarang).

Dia berharap langkah ini diikuti oleh kabupaten-kabupaten lain yang ada di Indonesia.

“Ini merupakan gerakan yang nyata untuk mewujudkan lingkungan yang bersih dan menjaga kesehatan warga,” ujar Imran.***

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x