151 Ribu Pekerja Tak Menerima Bantuan Subsidi Gaji BLT BPJS Termin 2, Ternyata Ini Masalahnya

- 17 November 2020, 09:44 WIB
Menaker Ida Fauziyah mengumumkan BLT BPJS Ketenagakerjaan BSU Sudah Cair
Menaker Ida Fauziyah mengumumkan BLT BPJS Ketenagakerjaan BSU Sudah Cair /Kemnaker

JURNALSUMSEL.COM - Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), kembali mencairkan dana bantuan subsidi gaji BLT BPJS termin 2.

Kali ini, Kemnaker mencairkan dana bantuan subsidi gaji BLT BPJS termin 2 pada Senin, 16 November 2020 kepada 3.149.031 pekerja/buruh.

Namun, masih ada yang belum mendapatkan dana bantuan subsidi gaji BLT BPJS termin 2 tahap 1 dan 2.

Baca Juga: Belum Terima BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan? Ini Jawaban Menaker Buat yang Penasaran

Baca Juga: Belum Juga Dapat Transferan BSU BLT BPJS Termin 2 Padahal Terdaftar? Ini Penjelasan Menaker

Baca Juga: Dana Bansos APB Rp1 Juta Tahap 2 Cair, Segera Cek NIK KTP Anda dan Login ke apb.kemdikbud.go.id

Bahkan, hampir dipastikan 151 ribu pekerja/buruh tak akan mendapatkan dana bantuan subsidi gaji BLT BPJS termin 2.

"Terdapat rekening yang tidak sesuai NIK dan rekening yang tidak terdaftar di kliring. Jumlahnya rekening bermasalah ini mencapai 151 ribu rekening," jelas Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Ida Fauziyah, seperti dikutip Jurnal Sumsel dari situs resmi Kemnaker.

Penyebab lain peserta belum terima dana BLT BPJS adalah masalah rekening yang bermasalah, di antaranya:

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x