150 Ribu Data Calon Penerima BLT Rp600 Ribu BPJS Kesehatan Tahap 4 Ditolak! Segera Cek Nama Kamu

- 25 September 2020, 18:12 WIB
Sekitar 150 ribu data calon penerima BLT Rp600 ribu BPJS Ketenagakerjaan dikembalikan karena data yang tak lengkap.
Sekitar 150 ribu data calon penerima BLT Rp600 ribu BPJS Ketenagakerjaan dikembalikan karena data yang tak lengkap. /Instagram @kemnaker

Jika tidak, maka peserta sebanyak 150 ribu yang sudah terdaftar tidak bisa mendapat dana BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4.

Baca Juga: UPDATE Harga Iphone Periode September 2020, Sebagian Turun Harga

Menaker Ida juga menyampaikan dana akan disalurkan kepada bank penyalur yakni bank HIMBARA seperti Mandiri, BNI, BTN, dan BRI.

Pemilik rekening bank swasta juga akan segera mendapatkan transferan dana BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4.

"Setelah diproses ke KPPN, selanjutnya KPPN akan mencairkan dana BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4 ke bank penyalur," jelas Ida Fauziah.

Baca Juga: Inter CIA Hilang Tanpa Jejak saat Ditugaskan Mata-Matai Militer Tiongkok

"Setelah itu, bank penyalur akan segera transfer ke rekening penerima baik itu bank Himbara maupun bank Swasta lainnya," sambung Menaker.

Pihaknya juga terus berkoordinasi dengan bank HIMBARA selaku bank penyalur untuk mempercepat proses transfer.

Apabila menemui kendala terkait dengan data, calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4 bisa konsultasi dengan HRD perusahaan.

Baca Juga: Jadwal Live Streaming Balapan MotoGP Catalunya, Akhir Pekan Ini

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x