Kasus Korupsi Juliari Batubara dan Edhy Prabowo, Jokowi Singgung Lagi Pesannya Lewat Cuitan Twitter

- 6 Desember 2020, 17:41 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi)
Presiden Joko Widodo (Jokowi) /Setkab

Ia mengatakan bahwa pejabat negara wajib menutupi celah adanya kemungkinan tindak suap dan korupsi, serta pemerintah harus terus konsisten dalam upaya mendukung pemberantasan korupsi.

Baca Juga: BSU BPJS Ketenagakerjaan diperpanjang Hingga 2021? Buruan Daftar dari Sekarang

Baca Juga: 7 Ide Kado Natal Menarik Nan Unik untuk Orang Terkasih

“Pemerintah akan terus konsisten mendukung upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi ini,” kata Jokowi.

Tweet dari Presiden Jokowi ini menegaskan bahwa dalam kedua kasus korupsi yang dialami oleh Menteri yang ditunjuknya pada 2019 lalu, pemerintah akan bertindak tegas untuk memberantas masalah korupsi di Indonesia, terlebih yang terjadi pada pejabat negara.

Seperti yang kita ketahui bahwa Juliari Batubara dan beberapa pihak dari Kemensos resmi menjadi tersangka kasus korupsi dana bansos Covid-19 per hari ini, Minggu (6/12/2020) setelah dilakukan penyelidikan oleh KPK dan temuan barang bukti berupa uang hasil korupsi yang jumlahnya miliaran.***

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Twitter ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah