Memperkuat Daya Tahan Tubuh hingga Melindungi Sistem Pencernaan, 5 Manfaat Buah Lemon untuk Kesehatan Anak

- 23 Maret 2021, 09:35 WIB
Memperkuat Daya Tahan Tubuh Hingga Melindungi Sistem Pencernaan, 5 Manfaat Lemon untuk Kesehatan Anak
Memperkuat Daya Tahan Tubuh Hingga Melindungi Sistem Pencernaan, 5 Manfaat Lemon untuk Kesehatan Anak /Pixabay/Stevepb/561 images/

Kandungan vitamin C dan asam sitrat pada buah lemon juga dapat memaksimalkan penyerapan zat besi dari makanan yang dikonsumsi anak. Dengan begitu, lemon bisa membantu mencegah terjadinya anemia pada anak.

3. Mendukung kesehatan kulit

Kandungan nutrisi pada buah lemon mampu meningkatkan kadar kolagen pada kulit. Kolagen merupakan protein penting yang bertugas untuk mempertahankan elastisitas dan kesehatan kulit.

Di samping itu, kolagen juga merupakan komponen yang penting untuk mempercepat penyembuhan luka. Di masa pertumbuhan ketika anak sedang aktif-aktifnya, penyembuhan luka yang lebih cepat akan sangat bermanfaat untuknya.

Baca Juga: PPPK 2021 dibuka Sebentar Lagi, Simak Cara Daftar dan Tahapan Lengkap Seleksinya

Baca Juga: Segera Klaim Token Listrik Gratis PLN Bulan Maret, Simak Caranya di Sini

4. Menghidrasi tubuh

Ketika anak tidak terlalu suka minum air, Bunda bisa memberikannya campuran irisan buah lemon dan air minum atau yang lebih dikenal dengan istilah infused water. Pilihan lainnya, bisa mencampurkan perasan lemon dengan air putih untuk dikonsumsi.

5. Menjaga kesehatan sistem pencernaan

Serat yang terkandung pada buah lemon adalah jenis serat larut, misalnya pektin. Kandungan serat ini memiliki manfaat untuk meningkatkan kesehatan usus, memperlambat pencernaan gula dan pati, serta menurunkan risiko terjadinya sembelit.

Halaman:

Editor: Ramanda Rizki Sari

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x