Tentang ‘Hustle Culture’ dan 5 Dampak Negatif yang Ditimbulkan bagi Kesehatan Tubuh dan Mental

- 14 Maret 2021, 14:30 WIB
Illustrasi Bekerja sambi
Illustrasi Bekerja sambi /pexel.com/StartupStockPhotos

JURNALSUMSEL.COM – Hustle Culture, sejatinya merupakan sebuah gaya hidup yang mana mendorong seseorang untuk selalu bekerja keras secara terus menerus tanpa memperhatikan lingkungan sekitar.

Lebih jelasnya lagi, Hustle Culture adalah mereka yang selalu mengisi waktunya dengan bekerja dan bekerja, di mana pun, kapan pun tanpa mengenal waktu dan tempat, mereka ini juga lebih dikenal sebagai workaholic.

Parahnya, mereka yang menjadikan Hustle Culture sebagai gaya hidup seringkali malah lebih banyak mendapatkan dampak negatif ketimbang dampak positifnya.

Berikut 5 dampak negatif dari Hustle Culture baik bagi tubuh dan mental seseorang.

1. Kurang menghargai proses dan terlalu fokus pada hasil

Mereka yang memiliki gaya hidup Hustle Culture, akan cenderung lebih berfokus pada hasil akhir jika dibandingkan dengan proses.

Padahal di dalam proses, seseorang jadi belajar banyak hal dan mendapat kebijaksanaan dalam melihat sesuatu di depannya.

Namun hal ini tidak berlaku bagi mereka. Parahnya lagi, terlalu fokus pada hasil akhir tanpa mempedulikan proses akan membuat seseorang cenderung melakukan hal-hal yang di luar kewajaran.

Bahkan jika mereka mendapatkan hasil yang tidak sesuai atau jauh dari apa yang telah mereka korbankan, tidak jarang depresi menunggu di depan mata.

Baca Juga: Penelitian Terbaru Virus Covid -19 Dikabarkan Mampu Membunuh Sel Jantung, Dokter Mulai Khawatir

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x