Dianggap Otoriter, Uni Eropa Pertimbangkan Sanksi Untuk Rusia

- 25 Januari 2021, 20:00 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin
Presiden Rusia Vladimir Putin /Instagram.com/@vputin.team

Juru bicara kedutaan besar AS di Moskow, Rebecca Ros melalui twitternya mengatakan bahwa AS mendukung hak semua orang untuk melakukan protes damai, kebebasan berekspresi.

Selain itu, kedutaan juga men-tweet pernyataan departemen luar negeri yang menyerukan pembebasan Navalny.

Juru bicara Putin, Dmitry Peskov, mengatakan komentar AS itu tidak pantas dan Ia menuduh Washington telah ikut campur tangan dalam urusan internal kami.***

Halaman:

Editor: Shara Amalia

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah