Pilkada Serentak di Wilayah OKU Sumsel Berjalan Kondusif, Paslon Kuryana dan Johan Optimis Menang!

- 10 Desember 2020, 09:40 WIB
Ilustrasi Pilkada 2020./
Ilustrasi Pilkada 2020./ /(Pexels/Element5 Digital)/

Baca Juga: Jelang Libur Natal dan Tahun Baru, Objek Wisata OKU Sumsel Siap Terapkan Protokol Kesehatan!

Di beberapa TPS lainnya seperti 12 Kemalaraja diketahui pasangan ini kembali unggul dengan meraih 131 suara, sementara kotak kosong hanya 79 suara.

Serta dilanjutkan pada TPS 15 Baturaja Lama. Paslon tersebut meraih 140 suara, sedangkan kotak kosong 70 suara.

Kemudian di TPS 8 Sukajadi paslon dengan jargon 'Bekerja' tersebut meraih 119 suara, sementara kotak kosong 111 suara.***

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah