Jokowi Resmikan UU Cipta Kerja Final, Berikut Link Download Versi Lengkapnya

- 3 November 2020, 12:05 WIB
Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi).
Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi). /ANTARA/

JURNAL SUMSEL.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan UU Cipta Kerja Final lebih cepat, yakni pada Senin, 2 November 2020.

UU Cipta Kerja akhirnya telah ditandatangani oleh Presiden Jokowu dan bisa diakses bebas oleh publik.

Adapun mengenai persetujuan UU Cipta Kerja sendiri sudah disetujui Presiden Jokowi dan beberapa pihak lebih awal sejak 5 Oktober 2020.

Baca Juga: RESMI! Presiden RI Joko Widodo Tandantangani UU Cipta Kerja, Kabar Duka Bagi Pendemo Omnibus Law

Baca Juga: Upload KTP di Kartu Prakerja Selalu Gagal? Simak Solusinya Agar Berhasil

Kini aturan tersebut resmi disahkan dan dikenal dengan nama Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 mengenai Cipta Kerja.

Menurut peraturan, Jokowi harus segera mengesahkan UU tersebut dalam jangka waktu 30 hari, dengan batas akhir tepat pada 4 November 2020 mendatang.

Sehingga, sebelum tanggal berakhirnya. Jokowi telah mengesahkannya lebih cepat dua hari dari batas akhir pengesahan.

Adapun cara mengakses draft UU Cipta Kerja tersebut. Masyarakat bisa langsung mengakses secara online pada situs resminya di www.setneg.go.id.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x