CPNS 2021: Berikut Simak 6 Keuntungan Jadi PNS, Salah Satunya Bebas dari PHK

- 11 Maret 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi CPNS 2021.
Ilustrasi CPNS 2021. /PRFM News

JURNALSUMSEL.COM – Pendaftaran CPNS 2021 akan dilaksanakan pada awal bulan April mendatang.

Sempat tertunda pelaksanaannya di 2020, pendaftaran CPNS 2021 akhirnya dikonfirmasi oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB), Tjahjo Kumolo.

Menjadi PNS memang impian sebagian besar masyarakat Indonesia yang ingin mengabdikan diri kepada negara.

Baca Juga: Barcelona Tersingkir dari Liga Champions Setelah Ditahan Imbang 1-1 oleh PSG

Baca Juga: RESMI DIBUKA! Bantuan Program Kartu Prakerja Gelombang 14, Begini Tahapan Lengkap Cara Mendaftarnya!

Jumlah pelamar yang tinggi di setiap seleksi CPNS selalu menjadi bukti bahwa PNS merupakan status yang paling banyak diincar.

Meski kebutuhan formasi yang sedikit, pelamar CPNS bisa mencapai ribuan orang. Mengikuti seleksi CPNS pun bukan hal yang mudah, berbagai kesiapan baik dari segi mental, penguasaan materi, hingga kelengkapan dan keabsahan dokumen harus disiapkan sebaik mungkin.

Baca Juga: Ketahui 6 Makanan Sehat Ini Baik Dikonsumsi Wanita, Ampuh Cegah Kanker Hingga Mampu Memperkuat Tulang

Baca Juga: Sampaikan Perlunya Berbagai Pertimbangan Untuk Revisi UU ITE, BIN: Agar Tidak Melanggar Kebebasan Orang Lain

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah