Cara Cek Nama Tenaga Kesehatan yang Terdaftar Vaksinasi, Klik di pedulilindungi.id

- 21 Januari 2021, 16:00 WIB
Laman pedulilindungi.id
Laman pedulilindungi.id /Tangkapan Layar pedulilindungi.id

Baca Juga: Resmi Jadi Presiden, Biden Bersumpah Akhiri Perpecahan di Amerika Serikat

1. Masuk ke alamat website pedulilindungi.id/cek-nik

2. Masukan nama lengkap sesuai dengan yang tertera di KTP

3. Masukan NIK

4. Pilih captcha dan klik "selanjutnya"

Jika Anda sudah terdaftar sebagai penerima vaksin tahap pertama maka saat mengecek NIK Anda akan membaca keterangan yang memberitahukan apakah Anda sudah terdaftar atau belum.

Baca Juga: Paul Pogba Kembali Bawa Manchester United ke Puncak Klasemen Liga Inggris

Baca Juga: Dinkes Provinsi Sulbar Tunda Vaksinasi Covid-19, Ada 5.080 Dosis Vaksin Rusak Akibat Gempa

Namun jika Anda merupakan tenaga kesehatan namun belum terdaftar, cek kembali kebenaran nama dan NIK KTP Anda saat menginput, atau ajukan pengaduan ke alamat email [email protected], dengan judul "VAKSIN NAKES_NIK Anda" dan dengan format data seperti ini:


Nama - NIK - Alamat - No HP - tipe NAKES, dan Lampiran surat keterangan dari Kepala Fasilitas Pelayanan Kesehatan (FASYANKES) tempat Anda bekerja yang menerangkan bahwa Anda adalah NAKES di tempat tersebut.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: pedulilindungi.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x