Kiat Sederhana Tetap Semangat Melakukan Olahraga di Rumah saat Pandemi Covid-19

- 12 Oktober 2020, 09:00 WIB
Kiat agar tetap semangat olahraga di rumah selama pandemi Covid-19.
Kiat agar tetap semangat olahraga di rumah selama pandemi Covid-19. /freepik.com

Apabila target itu telah tercapai, kamu jadi malas untuk berolahraga lagi.

Jadikan olahraga di rumah sebagai gaya hidup, dan kebutuhan sehar-hari.

Baca Juga: Viral Aksi Demo UU Cipta Kerja: Mulai dari Pendemo Sultan Hingga Berjoget demi Konten TikTok

4. Mulai dari hal yang kecil dan tidak memaksakan diri

Mulailah dengan gerakan gerakan simpel yang biasa kamu lakukan.

Seperti naik turun tangga, skipping atau zumba.
Dengan melakukan olahraga yang sederhana, tidak akan membuatmu merasa terbebani untuk rutin berolahraga di rumah.

Jangan terlalu memaksakan diri karena olahraga terlalu keras malah justru bisa membahayakan kesehatanmu.

Baca Juga: Edinson Cavani Sudah Berpikir Hengkang dari Manchester United!

5. Fokus pada proses yang kamu lalui

Jangan membandingkan proses kita dengan orang lain.

Fokuslah pada tujuanmu berolahraga dan proses yang kamu lalui.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x