Menteri BUMN Minta Himbara Perbaiki Sistem dan Layanan, Gegara Penyaluran BLT Subsidi Gaji?

- 17 November 2020, 18:51 WIB
Menteri BUMN, Erick Thohir, meminta Himbara perbaiki sistem dan layanan.
Menteri BUMN, Erick Thohir, meminta Himbara perbaiki sistem dan layanan. /Twitter/@erickthohir./

JURNALSUMSEL.COM - Menteri BUMN Erick Thohir meminta Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) untuk terus memperbaiki sistem dan pelayanan mereka. Hal ini untuk mendukung program pemerintah.

Menurut Menteri BUMN Erick Thohir, paling penting adalah menunggu program satu data yang saat ini tengah gencar dilakukan pemerintah.

Pasalnya, perbaikan sistem dan layakan akan berimplikasi pada efektivitas penyaluran program pemulan ekonomi nasional.

Baca Juga: BLT Subsidi Upah Guru Honorer Dicairkan Akhir November 2020, Ini Dokumen yang Harus Disiapkan

Baca Juga: KABAR GEMBIRA! Pencairan BLT untuk Guru Honorer. Berikut Syarat dan Alurnya

Baca Juga: Rekening BNI dan BCA Sudah Terima Transferan BSU BLT BPJS Termin 2, Buat yang Belum Diminta Sabar

Seperti yang saat ini tengah dilakukan adalah subsidi gaji untuk para pekerja/buruh yang gajinya di bawah Rp5 juta.

Beberapa pekerja atau buruh mengeluhkan belum menerima penyaluran dana ke rekening mereka. Padahal, dana sudah disalurkan sejak Senin 9 November 2020.

Baca Juga: Mau Dapat BSU BLT Guru Honorer Rp1,8 Juta Kemdikbud?, Cek 4 Syarat yang Harus Dipenuhi

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x