Bansos Tunai BST 2021 Rp300 Ribu Tahap 1 Masih Cair di Februari 2021, Cek Kembali Syaratnya Agar Dapat!

- 17 Februari 2021, 10:00 WIB
Bansos Tunai 2021 Cair Lagi Bulan Februari, Cek Nama Penerima di dtks.kemensos.go.id dengan NIK KTP
Bansos Tunai 2021 Cair Lagi Bulan Februari, Cek Nama Penerima di dtks.kemensos.go.id dengan NIK KTP /Pixabay/EmAji

Baca Juga: BLT UMKM Tahap II Segera Habis dalam 3 Hari Lagi, Yuk Cairkan!

Baca Juga: BST Rp300 Ribu Tahap 1 Sudah Mulai Disalurkan, Cek dan Cairkan Segera!

Dimana sebelumnya diketahui bahwa proses penyalurannya sendiri akan dilakukan langsung oleh Petugas pos.

Bantuan BST 2021 Rp300 ribu akan diberikan langsung yakni dengan mendatangi dan mengantar bansos tunai BST kepada Keluarga penerima manfaat.

Nah, bagi kamu yang belum daftar bantuan bisa segera penuhi lebih dulu persyaratannya. Agar kamu dapat bansos tunai BST Rp300 ribu, kamu perlu tahu beberapa syaratnya.

Berikut Jurnal Sumsel rangkumkan untuk kamu:

1. Penerima bansos BLT Rp300 ribu yakni di luar penerima PKH dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), syaratnya adalah peserta tidak boleh menerima PKH dan BPNT.

2. Masuk dalam pendataan RT/RW dan berada di desa.

3. Kehilangan pekerjaan selama pandemi Covid-19 atau mengalami dampak lainnya

4. Jika tidak menerima bansos dari program lain dan belum terdaftar RT/RW, calon penerima bisa lapor pada pemerintahan desa.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: Kemensos ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x