BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 6 Bakal Cair ke BCA, BRI, dan BNI? Berikut Cara Cek Saldonya

- 1 Desember 2020, 14:38 WIB
BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan telah disalurkan kepada pemegang rekening BCA, BNI dan BRI.
BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan telah disalurkan kepada pemegang rekening BCA, BNI dan BRI. /Biro Humas Kemenaker/

Baca Juga: Apa Pandangan Para Habib Terkait Viral Adzan Hayya Alal Jihad!

6. Nanti kalian akan mendapatkan kode OTP lewat SMS dari sistem di nomor HP yang kalian daftarkan, jadi pastikan nomor HP yang kalian masukkan masih aktif.

7. Kemudian lakukan aktivasi akun dengan masuk kembali ke website lalu klik Masuk yang ada di bagian pojok kanan.

8. Nanti akan muncul formulir, silahkan isi formulir sampai selesai dan isi dengan benar.

9. Nah, jika selesai nanti akan langsung muncul pemberitahuan bahwa Kamu penerima bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan atau tidak di dashboard website.

10. Jika Kamu dinyatakan sebagai penerima bantuan BLT BPJS maka dana otomatis akan masuk ke rekeningmu!

Baca Juga: Positif Covid-19, Ini Pesan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan

Baca Juga: Positif Covid-19, Gubernur DKI Anies Baswedan Minta Orang yang Kontak Dengannya Lakukan Hal Ini

Cara cek saldo atm penerima via BCA mobile:

1. Buka aplikasi BCA mobile Anda melalui hp masing-masing.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x