Memahami Makna di Balik Sejarah Qurban: Kisah Nabi Ismail dan Nabi Ibrahim

- 10 November 2020, 17:31 WIB
Ilustrasi hewan qurban.
Ilustrasi hewan qurban. /Pixabay/Sasin Tipchai /

JURNALSUMSEL.COM – Sebagai umat muslim tentu kita sudah tak asing mendengarkan kata qurban.

Berqurban merupakan salah satu ibadah yang sangat dianjurkan bagi seorang muslim apabila ia mampu.

Kegiatan berqurban ini dilaksanakan pada hari raya Idul Adha, atau biasa disebut dengan hari raya qurban, tepatnya setiap tanggal 10 Dzulhijah.

Baca Juga: Menaker Siapkan 4 RPP Turunan UU Cipta Kerja, Pemerintah Libatkan Serikat Buruh dan Pekerja

Setiap tahun umat muslim diperintahkan untuk menyembelih hewan qurban yang berupa kambing atau domba, sapi, atau unta.

Sejarah qurban sendiri berawal dari kisah Nabi Ibram a.s. dan anaknya Nabi Ismail a.s.

Dikisahkan bahwa Nabi Ibrahim dan istrinya telah lama menikah dan sangat mendambakan kehadiran seorang anak. Namun belum juga dikarunia hingga Ibrahim menua.

Baca Juga: Bandara Soetta Macet, Sriwijaya Air dan Garuda Indonesia Gratiskan Biaya Reschedule

Namun hal itu tak mmebuat nabi Ibrahim mengeluh, ia terus berdoa agar kiranya Allah memberinya keturunan yang shaleh.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x