Sering Terlambat Haid? 15 Cara Alami ini Bisa Mempercepat Menstruasi

- 10 November 2020, 16:40 WIB
Haid suka terlambat, begini cara mempercepat menstruasi.
Haid suka terlambat, begini cara mempercepat menstruasi. /pexels.com/@olly

Mengomsumsi semangkuk pepaya segar dipercaya dapat mempercepat datngnya menstruasi.

Buah pepaya akan menginduksi kontraksi pada oto uterus, karena adanya karoten yang merangsnag hormon esterogen.

Mengonsumsi wortel

Mengonsumsi semangkuk wortel rebus dapat membantu melebarkan pembulu darah pada rahim. Sehingga membantu mempercepat haid.

Sumber betakaroten pada wortel inilah yang dapat membantu merilekskan otot perut.

 Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Kompres area perut dengan air hangat

Kompres hangat atau berendam di air hangat dapat membantu meregangkan, merilekskan otot-otot perut dan meredakan stres emosional.

Energi panas yang diterima tubuh itu dapat melancarkan aliran darah ke rahim. Sehingga dapat mempercepat haid.

Mengelola stres dengan baik

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah