Jadwal MotoGP Portugal dan Klasemen MotoGP 2020

- 20 November 2020, 13:09 WIB
Suzuki mengincar gelar konstruktor terbaik musim MotoGP 2020 dan akan mengawinkannya dengan titel juara dunia Joan Mir
Suzuki mengincar gelar konstruktor terbaik musim MotoGP 2020 dan akan mengawinkannya dengan titel juara dunia Joan Mir /Twitter/@suzukiofficial

JURNALSUMSEL.COM – Jadwal MotoGP Portugal bakal jadi seri terakhir musim ini.

Balapan MotoGP Portugal akan digelar di Sirkuit Algarve Portugal, Portimao, 20-22 November 2020.

Balapan ini tak lagi menentukan siapa yang jadi juara dunia MotoGP 2020 karena sudah digenggam Joan Mir.

Meskipun juara dunia MotoGP 2020 telah dipastikan, namun keseruannya tak akan pudar.

Baca Juga: Benarkah BSU BLT BPJS Termin 2 Tahap 4 Cair Hari Ini? Berikut 10 Langkah Cek Pencairannya!

Baca Juga: Tahap 4 BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 2 Cair Besok? Simak Penjelasannya!

Pasalnya, balapan nanti masih akan menjadi penentu juara konstruktor antara Suzuki dan Ducati yang kini sama-sama mengoleksi 201 poin.

Suzuki Ecstar saat ini berpeluang meraih Triple Crown MotoGP 2020. Saat ini, Suzuki telah memuncaki klasemen tim dengan koleksi 309 poin, di atas Petronas Yamaha SRT 230 poin.

Selain itu, perebutan untuk runner up MotoGP 2020 juga masih sengit.

Saat ini, Franco Morbidelli yang menempati klasemen MotoGP 2020 dengan raihan 142 poin, unggul 4 poin dari Alex Rins.

Baca Juga: BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Tahap 4 Cair. Segera Cek Nama di Kemnaker.go.id

Baca Juga: Pep Guardiola Bertahan di Manchester City, Barcelona Gigit Jari?

Berikut Jadwal Lengkap MotoGP Portugal 2020

Jumat, 20 November 2020

Latihan Bebas I: Pukul 17.10 WIB
Latihan Bebas II: Pukul 21.00 WIB

Sabtu, 21 November 2020

Latihan Bebas III: Pukul 16.55 WIB
Kualifikasi I: Pukul 21.10 WIB
Kualifikasi II: Pukul 21.35 WIB

Minggu, 22 November 2020

Race: Pukul 21.00 WIB

Baca Juga: Hati-Hati! Penggunaan Earphone Terlalu Lama Bisa Sebabkan Gangguan Telinga, Ini Penjelasannya

Baca Juga: NIK KTP Tak Muncul di eform.bri.co.id/bpum? Masih Bisa Dapat BLT UMKM Rp2,4 Juta dengan Cara Ini

Klasemen MotoGP 2020

1. Joan MIR Suzuki SPA 171

2. Franco MORBIDELLI Yamaha ITA 142

3. Alex RINS Suzuki SPA 138

4. Maverick VIÑALES Yamaha SPA 127

5. Fabio QUARTARARO Yamaha FRA 125

6. Andrea DOVIZIOSO Ducati ITA 125

7. Pol ESPARGARO KTM SPA 122

8. Jack MILLER Ducati AUS 112

9. Takaaki NAKAGAMI Honda JPN 105

10. Miguel OLIVEIRA KTM POR 100

11. Brad BINDER KTM RSA 87

12. Danilo PETRUCCI Ducati ITA 78

13. Johann ZARCO Ducati FRA 71

14. Alex MARQUEZ Honda SPA 67

15. Valentino ROSSI Yamaha ITA 62

16. Francesco BAGNAIA Ducati ITA 47

17. Aleix ESPARGARO Aprilia SPA 34

18. Cal CRUTCHLOW Honda GBR 29

19. Iker LECUONA KTM SPA 27

Baca Juga: UPDATE! Pendaftaran Praktik Guru Penggerak Ditutup Hari Ini, Segera Login SIMPKB

Baca Juga: Jelang Seleksi CPNS 2021, Cek 6 Formasi Prioritas

20. Stefan BRADL Honda GER 18

21. Bradley SMITH Aprilia GBR 12

22. Tito RABAT Ducati SPA 10

23. Michele PIRRO Ducati ITA 4

24. Lorenzo SAVADORI Aprilia ITA

Saksikan aksi para pembalap yang disiarkan secara live di Trans7 akhir pekan nanti.***

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: motogp.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x