BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Resmi Cair, Segera Cek Nama Anda dengan Login di kemnaker.go.id

- 10 November 2020, 11:35 WIB
Belum Ditransfer BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2? Tenang, Lapor ke Sini Aja!
Belum Ditransfer BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2? Tenang, Lapor ke Sini Aja! //Kemnaker

JURNALSUMSEL.COM - Bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan gelombang 2 kini dikabarkan telah resmi cair ke 2,1 juta rekening karyawan.

Anda bisa mencek nama penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan gelombang 2 melalui situs resmi kemnaker.go.id.

Berdasarkan data dari Kementerian Ketenagakerjaan, ada sebanyak 2.180.382 karyawan yang telah ditransfer dana BLT BPJS Ketenagakerjaan gelombang 2.

Baca Juga: Kepulangan Habib Rizieq Shihab ke Indonesia Jadi Trending Topic Twitter

Baca Juga: Habib Rizieq Lakukan Swab Test Sebelum Kepulangannya ke Indonesia

Dengan dana sejumlah Rp1,2 juta sebagaimana pencairan di gelombang 1 kemarin.

Kemnaker mentransfer dana BLT BPJS Ketenagakerjaan ke Kantor Pelayanan Pembendaharaan Negara .

"Kita pastikan dana sudah cair hari ini. Siang tadi saya dapat laporan bahwa data penerima ada sebanyak 2.180.382 orang sudah diproses ke KPPN" kata Ida Fauziyah selaku Menteri Ketenagakerjaan (Menaker).

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Syair-Syair Arab: Abu Nawas Sang Penyair Humor

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah