ANTI GAGAL! Berikut Tips Unggah Foto Selfie saat Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11

- 3 November 2020, 17:00 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11 dibuka, simak cara lolos tahap awal.*
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11 dibuka, simak cara lolos tahap awal.* /prakerja.go.id

Baca Juga: Pendukung Ilyas Panji Alam Minta KPU Kembali Tetapkan Paslon 2 sebagai Peserta Pilkada Ogan Ilir

Baca Juga: Penyebaran KTP Elektronik di Jaksel Meningkat Sehari Setelah Libur Panjang, Berikut Penjelasannya

4. Hindari hasil foto yang memiliki bayangan
Jika foto berbayang maka akan mempengaruhi hasil verifikasi otomatis saat pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11.

5. Jangan pakai kacamata, topi dan masker
Agar wajah bisa terdeteksi secara penuh, sebelum berfoto usahakan menghindari pemakaian kacamata, topi dan masker.

6. Foto Selfie secara portrait
Jepret foto dalam posisi portrait serta pastikan foto tersebut tidak blur.

7. Ukuran foto disesuaikan

Ukuran foto yang diterima saat proses verifikasi Prakerja gelombang 11 adalah sebesar 1 MB.

Baca Juga: Kalah di Pengadilan London, Johnny Depp Kemungkinan Besar Ajukan Banding

Baca Juga: Sepeda Statis, Jenis Olahraga dengan Cara yang Lebih Praktis

Agar Anda tidak mengulang dalam mengunggah foto selfie KTP dan tidak lagi mengalami kegagalan saat upload foto selfie KTP, perhatikan hal-hal sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah