Begini Cek Penerima Bansos Sembako BNPT Bulan September 2021. Ada 2 Cara

- 5 September 2021, 11:02 WIB
Ilustarasi Bansos Sembako Rp200 Ribu September 2021
Ilustarasi Bansos Sembako Rp200 Ribu September 2021 / Instagram @jabar_pisan /

Aplikasi Cek Bansos dapat diunduh atau didownload di Play Store secara gratis. Pengguna berikutnya harus masuk lewat email untuk bisa mengakses aplikasi.

Aplikasi Cek Bansos dibuat dengan tujuan untuk menyediakan sarana bagi masyarakat memantau penyauran bansos dengan bisa terlibat untuk mengajukan penerima bansos sembako BPNT dan melaporkan penerima bantuan yang tidak layak.

KPM yang akan mendapatkan bansos sembako BPNT adalah masyarakat yang memenuhi syarat sebagai penerima bantuan antara lain adalah masyarakat yang masuk kategori miskin atau rentan miskin.

KPM juga bukan bagian dari anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, Polri, pegawai BUMN atau BUMD, tergolong warga terdampak Covid-19 karena mengalami penurunan pendapatan atau lainnya, serta memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sabtu 4 September 2021, Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang Landa di Sejumlah Wilayah Ini!

Masyarakat dapat melakukan cek penerima bansos sembako BPNT dengan menggunakan data dari eKTP agar data yang dimasukkan sesuai dengan administrasi di pemerintah.

Artikel ini lebih dulu terbit di Berita DIY dalam judul "Bansos Sembako BPNT Masih Disalurkan Bulan September 2021, Cek Penerima Pakai 2 Cara Ini".(Nia Sari/Berita DIY)***

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah