Batas Akhir Hingga 30 Juni 2021, Buruan Klaim Diskon Token Listrik PLN dan Ketahui Ketentuannya!

- 23 Juni 2021, 21:00 WIB
ilustrasi/Token Listrik Gratis PLN mulai dibatasi mekanisme pemakaiannya, dan via WhatsApp dihentikan sebagaimana penjelasan ini.*
ilustrasi/Token Listrik Gratis PLN mulai dibatasi mekanisme pemakaiannya, dan via WhatsApp dihentikan sebagaimana penjelasan ini.* /Humas PLN

Diskon token yang diberikan bagi para pelanggan PLN yakni sebesar 50 persen dan kamu bisa dapat saat pembelian token listrik.

Baca Juga: Para Pencari Kerja! Menaker Pastikan Pembuatan Kartu Kuning Gratis, Cek Cara Daftarnya Bisa Lewat 2 Tahap Ini!

Caranya juga sangat mudah, dilansir dari PLN para pelanggan kini tak perlu lagi akses Web atau WA untuk klaim diskon token listrik.

Berbeda dari pelaksanaan program bantuan sebelumnya, diskon listrik gratis dari PLN ini tak perlu lagi diklaim melalui link website resmi www.pln.co.id, WhatsApp ataupun PLN Mobile.

Sekarang Kamu bisa dapat diskon listrik dari PLN secara langsung yakni saat kamu melakukan pembelian token listrik.

Pelanggan juga tak perlu mengeluarkan biaya besar hanya untuk bayar token listrik. Bantuan ini berlaku hingga Juni 2021.

Baca Juga: Klaim Kode Redeem Terbaru FF Free Fire Update Selasa 22 Juni 2021 Disini, Gratis Diamond Voucher

Berikut ketentuan terkait pemberian diskon token listrik dari PLN pada periode April-Juni 2021 bagi pelanggan:

1. Bagi pelanggan pascabayar, diskon diberikan dengan langsung memotong tagihan rekening listrik pelanggan.

2. Sementara, bagi pelanggan prabayar, diskon tarif listrik akan diberikan saat pembelian token listrik.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: pln.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah