Simak, CPNS 2021 Akan Segera Dibuka, Berikut 10 Formasi yang Paling Banyak dan Sepi Peminatnya!

- 13 Maret 2021, 04:05 WIB
Ilustrasi seleksi CPNS
Ilustrasi seleksi CPNS /Ilustrasi seleksi CPNS. /Setkab.go.id/

JURNALSUMSEL.COM-Penerimaan Aparatur Sipil Negara (ASN) 2021 akan diadakan secara besar-besaran dengan berbagai formasi yang akan dipilih oleh Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

Dalam pemilihan formasi yang tepat, pendaftar CPNS 2021 haruslah mengetahui informasi terkait formasi mana yang paling diminati.

Serta memahami formasi mana yang tidak terlalu atau sepi peminat, dalam seleksi CPNS 2021 bulan April mendatang.

Karena dengan mengetahui formasi yang paling banyak peminat atau sedikit peminat.

Maka, akan membantu mengukur seberapa jauh persiapan pendaftar CPNS 2021 harus dilakukan.

Baca Juga: Segera Daftar BLT UMKM BPUM 2021 Rp2,4 Juta, Ini Persyaratan yang Wajib Dilengkapi

Baca Juga: Cara Lolos Seleksi CPNS 2021: Ketahui Passing Grade Setiap Jenis Soal TWK, TIU, dan TKP!

Untuk itu, simak penjelasan lengkap yang telah Jurnal Sumsel lansir dari berbagai sumber terkait formasi yang paling diminati berdasarkan data CPNS 2019 tahun lalu.

1. Formasi yang paling diminati

-Penjaga Tahanan ( LK)

-Guru Kelas

-Bidan

-Penjaga Tahanan (PR)

Baca Juga: Ingin Kulit Wajah Cerah? Gunakan 5 Bahan Alami yang Aman dan Mudah didapat Berikut Ini

Baca Juga: CPNS 2021: Berikut Contoh Soal yang Paling Sering Muncul Setiap Seleksi

-Perawat

-Guru Agama Islam

-Pemeriksa Keimigrasian

-Guru Matematika

-Guru Bahasa Inggris

Baca Juga: Segera Cek Penerima BLT Guru Honorer Kemenag, Kunjungi simpatika.kemenag.go.id Sekarang

Baca Juga: Tahapan Lengkap Seleksi PPPK 2021, Simak di Sini Penjelasannya

-Guru Bahasa Indonesia

2. Formasi yang paling sepi peminat

-Verifikator Medis

-Pengelola Penyelenggaraan Media Elektronik

-Penyusun Kebutuhan Perlengkapan Jalan

-Pranata Daerah Aliran Sungai

Baca Juga: BLT UMKM Rp2,4 Juta Cair Lagi Maret 2021, Begini Syarat dan Cara Mencairkan Dana dengan Login eform.bri.co.id

Baca Juga: Masih Cair! Berikut Langkah Mencairkan Dana Bansos Tunai BST Rp300 Ribu dari Kemensos, Cuma Perlu Bawa Ini

-Pengelola Pemeliharaan Laboratorium

-Pengelola Bahan Evaluasidan Advokasi Hukum Pos dan Informatika

-Pengelola Laporan Bmn dan Rumah Tangga Pos dan Informatika

-Analisis Informasi Kebudayaan

-Pengawas Olahraga

Baca Juga: Masih Cair! Berikut Langkah Mencairkan Dana Bansos Tunai BST Rp300 Ribu dari Kemensos, Cuma Perlu Bawa Ini

Baca Juga: Sinopsis IKATAN CINTA Jumat 12 Maret 2021: Nino Maksa Ingin Tes DNA Reyna, Aldebaran Takut, Andin?

-Pengelola Penggerak Peran Serta Masyarakat di Bidang Kesehatan.***

Editor: Mula Akmal

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah