Segera Cek! Kemensos Siapkan Banyak Bansos untuk Masyarakat Tak Mampu di Tahun 2021, Ini Jadwalnya!

- 2 Januari 2021, 16:35 WIB
Mensos Tri Rismaharini: RESMI! Jadwal Bantuan Sosial Dari Kemensos Dikucurkan 2021: Januari hingga April
Mensos Tri Rismaharini: RESMI! Jadwal Bantuan Sosial Dari Kemensos Dikucurkan 2021: Januari hingga April /Foto Rahmat Humas Setkab/

Muhadjir menegaskan, penyaluran bansos 2021 akan bejalan dengan skema yang sama seperti bansos di tahun 2020 sebelumnya.

Adapun skema penyalurannya sendiri kurang lebih sama dengan bansos 2020 kemarin. Namun, kali ini prosesnya akan lebih detail untuk menghindari adanya penyelewangan atau pemotongan bantuan.

Saat ini, Pemerintah tengah merampungkan data mengenai bansos 2021 dan diketahui sudah hampir selesai. Dilansir dari setkab.go.id, Jurnal Sumsel rangkum beberapa program bansos yang akan cair Januari 2021.

Baca Juga: PTK yang Termasuk Kriteria Ini Bisa Dapat BSU BLT Guru Honorer Kemendikbud Rp1,8 Juta, Cek Caranya!

Baca Juga: Formasi Guru Akan Dihapuskan dari Seleksi CPNS. Pengamat: Akan Menurunkan Mutu Pengajar!

1. Bantuan Sosial Tunai (BST)

Pertama ada BST, Pemerintah menyiapkan anggaran Rp12 triliun untuk program bansos tunai (BST) yang akan disalurkan kepada 10 juta KPM, masing-masing penerima akan mendapatkan Rp300 ribu selama 4 bulan.

2. BLT Dana Desa

BLT Dana Desa bisa digunakan untuk kegiatan Padat Karya Tunai Desa (PKTD) yang dapat memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat desa, serta berbagai program sosial.

Adapun besaran anggaran yang telah disiapkan yakni sebesar Rp14,4 triliun. Masing-masing penerima nantinya akan mendapatkan dana bantuan sebesar Rp600 ribu per bulan.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: Setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah