Pendaftaran Seleksi CPNS 2021 Sebentar Lagi, Ingat Jangan Lakukan Kesalahan Ini!

- 17 Desember 2020, 20:20 WIB
Ilustrasi seleksi CPNS 2019. Berikut situs dan tata cara pengaduan masalah.
Ilustrasi seleksi CPNS 2019. Berikut situs dan tata cara pengaduan masalah. /(Dok. Sistem Seleksi CPNS)

Pihak CPNS tentu akan lebih selektif menentukan siapa yang akan lolos menjadi PNS. Jadi, calon peserta bisa menghindari kesalahan tersebut guna bisa lolos jadi PNS.

Baca Juga: PSSI Pastikan Persija dan Bali United Jadi Wakil Indonesia Tampil di Piala AFC 2021

Baca Juga: PSSI Pastikan Persija dan Bali United Jadi Wakil Indonesia Tampil di Piala AFC 2021

Berikut kesalahan-kesalahan yang sering terjadi saat daftar seleksi CPNS 2021:

1. Saat menggunggah berkas, ada baiknya calon peserta menscan terlebih dulu berkas yang dibutuhkan.

2. Ketika login masuk ke situs resmi, pastikan nomor NIK yang dimasukkan benar. Calon peserta bisa cek ulang agar tak salah.

3. Mengisi Biodata diri. Calon peserta wajib berhati-hati saat mengisi biodata diri terutama nama lengkap, nomor NIK, alamat serta alamat email.

4. Pastikan calon peserta memahami dengan benar kriteria, persyaratan serta tahapan apa saja yang akan ada pada seleksi CPNS 2021.

Baca Juga: Memasuki Akhir Desember 2020, Berikut Daftar Harga Terupdate HP Oppo Hingga Xiaomi di Bawah 2 Juta!

Baca Juga: Mengenai Evaluasi Klub Sriwijaya FC, Begini Kata Pelatih Budiardjo Thalib!

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah