Seleksi CPNS 2021 Dibuka Maret, Cek Besaran Gaji Lulusan S1 Hingga S3 yang Didapat Jika Lulus!

- 16 Desember 2020, 13:10 WIB
Ilustrasi tahapan seleksi CPNS 2021.
Ilustrasi tahapan seleksi CPNS 2021. /(Dok. Sistem Seleksi CPNS)

JURNALSUMSEL.COM - Bagi calon peserta lulusan S1 hingga S3 bisa simak besaran gaji yang didapat ketika lulus jadi PNS tahun depan.

Bagi yang ingin daftar seleksi CPNS 2021 bisa segera menyiapkan diri mulai sekarang. Pasalnya tinggal tiga bulan lagi seleksi tersebut akan dibuka.

Hal ini tentu menjadi kabar yang menyenangkan sekaligus menggembirakan bagi calon peserta seleksi CPNS.

Apalagi bagi yang belum berkesempatan lolos seleksi dan menjadi PNS kemarin. Tentu antusiasme masyarakat yang ingin menjadi PNS cukup besar.

Baca Juga: CPNS 2021 Dibuka Sebentar Lagi, Pahami Hal-Hal Berikut Sebelum Mendaftar!

Baca Juga: BMKG: Waspada Potensi Hujan Lebat di Sebagian Sumatera- Papua

Baca Juga: Jadwal Acara MNC TV 16 Desember 2020, Nikmati Keseruan Serial Upin & Ipin!

Bagi calon peserta harus berhati-hati dan mengetahui dengan benar apa saja yang harus dipenuhi saat daftar seleksi agar lolos.

Nah, sembari menunggu penerimaan seleksi CPNS 2021. Calon peserta bisa mengetahui hal-hal apa saja yang bisa didapat saat resmi menjadi PNS.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x