8 Makanan yang Baik dikonsumsi oleh Penderita Hipertensi atau Darah Tinggi

- 17 April 2024, 07:44 WIB
Ilustrasi perpaduan oatmeal dan aneka buah berry menjadi salah satu makanan yang bisa bikin jantung sehat menurut dr. Annisa.
Ilustrasi perpaduan oatmeal dan aneka buah berry menjadi salah satu makanan yang bisa bikin jantung sehat menurut dr. Annisa. /Unsplash.com/Melissa Belanger

Manfaat seledri untuk darah tinggi ternyata bukan isapan jempol belaka. Hal ini pun disetujui oleh dr. Astrid Wulan Kusumoastuti. Menurutnya, sudah banyak studi yang mendukung manfaat positif seledri untuk menurunkan darah tinggi.

Baca Juga: Federal Oil™ Optimis Marquez Bersaudara Masih Memiliki Kesempatan Raih Banyak Podium Pada Musim MotoGP 2024

"Meskipun lebih banyak penelitian menjadikan celery seed atau biji seledri sebagai objek, namun kandungan biji dan daun atau batang seledri hampir mirip," ungkap dr. Astrid.

Berdasarkan dr. Astrid, seledri juga mengandung antioksidan yang bisa membantu mencegah proses peradangan di tubuh, termasuk pembuluh darah.

"Seledri juga mengandung magnesium dan kalium, yang bantu kontrol tekanan darah," ungkap dr. Astrid.

Selain itu, ada satu senyawa dalam seledri yang diketahui membantu merelaksasi jaringan dinding pembuluh darah arteri.

Baca Juga: Shopee Banyak Tawarkan Diskon Besar-Besaran hingga Cashback Selama April 2024, Cek di Sini!

Seledri juga diketahui mengandung senyawa yang disebut phthalides. Senyawa ini berfungsi merelaksasi jaringan dinding pembuluh darah arteri, sehingga meningkatkan aliran darah dan menurunkan tekanan darah

Kendati demikian, seledri tidak dapat berdiri sendiri untuk membantu mengatasi tekanan darah tinggi. Dengan kata lain, manfaat seledri untuk darah tinggi hanya bisa dinikmati apabila dikombinasikan dengan penerapan gaya hidup dan pola makan sehat.

5. Brokoli

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah