Resep dan Cara Membuat Opor Ayam Susu Khas Lebaran yang Lezat dan Gurih Ala Chef Devina Hermawan

- 8 April 2023, 10:27 WIB
Hidangan Khas Lebaran Idul Fitri yang Tidak Boleh Terlewatkan, opor ayam Salah Satunya.
Hidangan Khas Lebaran Idul Fitri yang Tidak Boleh Terlewatkan, opor ayam Salah Satunya. /shutterstock/

JURNALSUMSEL.COM - Menyambut lebaran, biasanya umat muslim akan sibuk menyiapkan menu dan sajian khas Idul Fitri untuk disantap bersama keluarga atau saat halal bihalal.

Beberapa menu khas Idul Fitri di antaranya ada rendang, opor ayam, tumis hati ayam, ketupat, dan masih banyak lagi.

Salah satu menu favorit saat Idul Fitri yakni opor ayam.

 

Tak kalah dari rendang daging, opor ayam merupakan salah satu menu wajib saat Idul Fitri.

Baca Juga: Diundur Sampai Agustus, ‘The First Responders’ Musim Kedua Akan Fokus pada Alur Cerita Baru

Biasanya, membuat opor ayam memerlukan bahan dasar santan. Namun, kali ini coba buat opor ayam dengan menggunakan susu agar lebih gurih dan sehat.

Untuk lebih jelasnya, berikut cara membuat opor ayam susu ala Chef Devina Hermawan dengan resep sederhana namun tetap kaya akan rempah.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x