Anda Sering Minum Minuman Bersoda? Simak 5 Bahaya Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 3 Tak Banyak yang Tahu

- 8 Maret 2021, 17:00 WIB
Anda Sering Minum Minuman Bersoda? Simak 5 Bahaya Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 3 Tak Banyak yang Tahu
Anda Sering Minum Minuman Bersoda? Simak 5 Bahaya Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 3 Tak Banyak yang Tahu //Kolase Pixabay nastya_gepp/Pixabay Lernestorod

Mengkonsumsi minuman bersoda dengan kandungan gula yang tinggi akan meningkatkan risiko obesitas yang sangat erat kaitannya dengan penyakit jantung.

Sebuah penelitian mengemukakan jika Anda mengonsumsi minuman bersoda secara berlebihan bahkan setiap hari, bisa menyebabkan serangan jantung dan stroke. Masalah ini diduga karena adanya resistensi insulin yang bisa meningkatkan kolesterol dalam tubuh.***

Halaman:

Editor: Ramanda Rizki Sari

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah