Pelajari 8 Hal Penting yang Dibutuhkan Dalam Dunia Kerja, Semuanya Tidak Diajari di Sekolah

- 19 Januari 2021, 17:02 WIB
Ilustrasi dunia kerja.
Ilustrasi dunia kerja. /unsplash/ Scott Graham

Padahal penggunaan Email dan media sosial lainnya sangat membantu keberlangsungan kerja nantinya.

2. Literasi Keuangan

Tak hanya dari media sosial yang mengalami perkembangan yang pesat. Sektor ekonomi juga mengalami pertumbuhan yang bagus.

Hal ini sangat disayangkan ketika belum banyak yang mengetahui cara mengelola uang dengan baik. Karena saat ini, banyak sekali sumber yang membahas tentang keuangan, walaupun tidak dibahas sejak masa sekolah.

3. Penyelesaian Konflik

Dalam dunia kerja memiliki masalah-masalah yang sangat berbeda dengan dunia perkuliahan maupun sekolah.

Namun, dalam kurikulum pendidikan belum terdapat pembahasan yang lengkap untuk penyelesaian konflik berbeda saat berada di dunia kerja.

Baca Juga: Sebelum Bencana Melanda, 12 Makanan ini Ampuh Menjadi Persediaan Kamu saat Kondisi Darurat

Baca Juga: BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Belum Cair ke Rekening? Ajukan Pengaduan ke 3 Kontak Ini

4. People Skills

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x