Waspada Kasus Norovirus, Begini Cara Penyebarannya

- 20 Oktober 2020, 17:42 WIB
ilustrasi orang terkena diare akibat Norovirus.
ilustrasi orang terkena diare akibat Norovirus. /Foto: PIXABAY/Conmongt//

3. Dengan mengonsumsi makanan atau air minum yang telah terkontaminasi

Beberapa makanan dapat terkontaminasi dari sumbernya. Misalnya, kerang dapat terkontaminasi oleh limbah di air sebelum dipanen.

Wabah yang ditularkan melalui air,seringkali disebabkan oleh kontaminasi limbah air minum.

Baca Juga: ShopeePay Hadirkan ShopeePay Talk: Bertumbuh Lewat Bisnis Delivery Online Bersama Steak 21

Gejala dari Norovirus ini adalah demam, nyeri perut, mual dan muntah. Virus ini dapat menyebabkan terjadinya infeksi usus akut (gastroenteritis).

Kita dapat mencegah penularan virus ini dengan menerapkan kebersihan dan selalu mencuci tangan menggunakan sabun secara teratur, serta selalu waspada dan berhati-hati dalam mengonsumsi makanan. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah