Apa itu Norovirus, Bagaimana Gejalanya dan Cara Penyebarannya?

- 20 Oktober 2020, 11:19 WIB
Ilustrasi Norovirus. Apa itu Norovirus, seperti apa gejala dan bagaimana cara penyebarannya?
Ilustrasi Norovirus. Apa itu Norovirus, seperti apa gejala dan bagaimana cara penyebarannya? /Pixabay

JURNALSUMSEL.COM - Sebanyak 70 Mahasiswa universitas di Tauyuan, China positif terinfeksi Norovirus.

Tak lama, Norovirus ternyata juga ditemukan di Indonesia.

Masuknya Norovirus ke Indonesia disampaikan Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia(FKUI) yang juga spesialis penyakit dalam, Prof Dr dr Ari Fahrial Syam SpPD(K).

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Siang Hingga Malam Hari di Sumsel: Hujan Lebat Disertai Petir

Norovirus ini juga dikenal sebagai salah satu penyebab flu perut atau virus kapal pesiar.

Norovirus ada di mana-mana. Norovirus yang bertanggung jawab atas sekitar 20 juta penyakit di AS setiap tahun.

Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), ini terkait dengan lebih dari dua pertiga wabah gastroenteritis (pada dasarnya radang lambung dan usus, biasanya karena infeksi virus atau bakteri).

Baca Juga: ShopeePay Hadirkan ShopeePay Talk: Bertumbuh Lewat Bisnis Delivery Online Bersama Steak 21

Norovirus bertanggung jawab atas hampir setengah dari rawat inap terkait gastroenteritis, dan 86 persen berujung dengan kematian.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x