Indonesia Terancam Masuk Jurang Resesi, Berikut Dampak dan Cara Mengatasinya

- 29 September 2020, 16:42 WIB
Ilustrasi Resesi, dampak dan cara mengatasinya
Ilustrasi Resesi, dampak dan cara mengatasinya /Google/

JURNALSUMSEL.COM - Pandemi Covid-19 membuat perekonomian dunia terpuruk hingga terjad resesi, termasuk Indonesia.

Sejumlah negara masuk ke jurang resesi dan Indonesia terancam menyusul.

Indonesia bakal masuk ke zona resesi jika akhir September 2020 (kuartal III) pertumbuhan ekonomi kembali negatif atau terkontraksi.

Baca Juga: 10 Tsunami Besar Mematikan yang Pernah Terjadi di Dunia

Pasalnya, pada kuartal II 2020 pertumbuhan ekonomi Indonesia tercatat negatif 5,32 persen secara tahunan.

Prediksi Indonesia masuk zona resesi sudah disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani beberapa waktu lalu.

Pertumbuhan ekonomi akan masuk resesi, juga disebutkan oleh sejumlah ekonom.

Baca Juga: Mudahnya Bayar Tagihan Rumah Selama di Rumah Aja

Sebagaimana dilansir Jurnal Sumsel dari Antara, resesi tidak terelakkan karena dalam situasi pandemi ini sangat sulit untuk mendorong konsumsi dan investasi kembali ke arah normal.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x