5 Tempat Wisata Bersejarah di Palembang, Ada Benteng Kuto Besak Hingga Monpera!

- 21 Oktober 2020, 11:34 WIB
Tempat wisata di Palembang, Benteng Kuto Besak.
Tempat wisata di Palembang, Benteng Kuto Besak. /(Foto: Palembang Tourism)

Tempat satu ini sayang untuk dilewatkan. Salah satu tempat bersejarah yang memperlihatkan bangunan peninggalan Kesultanan Palembang.

Di Benteng Kuto Besak Anda bisa menikmati sarana rekreasi dan wisata bersejarah saat berkunjung ke Palembang.

2. Pulau Kemaro

Pulau Kemaro menjadi tempat wisata bersejarah selanjutnya yang dapat Anda kunjungi jika berada di Palembang.

Pulau yang berada di tengah-tengah Sungai Musi ini menjadi tempat wisata favorit oleh turis lokal.

Baca Juga: Waspadai Gejala Psikosomatis Ini, Hindari dengan Berfikir Positif

Di sini, Anda bisa menemukan kelenteng dan pagoda yang tak jauh dari sekitar pulau.

Selain itu, terdapat pula dua makam keramat yang memiliki kisah cinta legendaris.

Anda bisa berwisata sembari belajar tentang sejarah pulau tersebut.

Baca Juga: ShopeePay Hadirkan ShopeePay Talk: Bertumbuh Lewat Bisnis Delivery Online Bersama Steak 21

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x