Gunung Semeru Erupsi, Warga Panik Berlarian

- 5 Desember 2021, 11:30 WIB
Warga di sekitar Gunung Semeru yang erupsi memadati Kampung Renteng hingga mendapat peringatan ini dari petugas.
Warga di sekitar Gunung Semeru yang erupsi memadati Kampung Renteng hingga mendapat peringatan ini dari petugas. /Tangkap layar YouTube.com/Aksi Cepat Tanggap

JURNALSUMSEL.COM – Gunung Semeru mengalami erupsi di wilayah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Sabtu, 4 Desember 2021. Pukul 15:00 WIB.

Video yang diunggah oleh akun Instagram @mounthenesia , nampak kepulan asap membungbung tinggi dan pekat.

Dalam video tersebut nampak beberapa warga panik berlarian menjauh dari kaki gunung semeru.

Baca Juga: Novia Widyasari Diduga Bunuh Diri Akibat Diperkosa oleh Anggota Polisi

Akun tersebut menyebutkan warga sekitar sudah mengungsi ke tempat yang lebih aman.

"ERUPSI SEMERU! Kondisi terkini gunung semeru yang diperkirakan mengalami erupsi jam 15:00 WIB, di landau dengan muncul lava kecil da nasal tebal. Dikabarkan saat ini banyak warga yang mengungsi,” tulis akun @mountnesia.

 ***

Editor: Aisa Meisarah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x