Presiden Joko Widodo Minta Harga PCR Diturunkan Jadi 300 Ribu, Susi pudjiastuti : India Cuman 96 Ribu

- 26 Oktober 2021, 20:05 WIB
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti /M Agung Rajasa/Antara

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1, PSIS Semarang vs Persib Bandung dan Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya

Baca Juga: Anak Buah Kapolres Nunukan Meminta Maaf Setelah Dianiaya Kapolres Nunukan

“Harga PCR mau dipakai di semua moda transportasi. Bisakah harganya seperti India?,” kata Susi Pudjiastuti melalui akun Twitter miliknya @susipudjiastuti , 26 Oktober 2021.

Susi Pudjiastuti kembali mempertanyakan harga PCR yang masih dianggap mahal

“Kenapa kita di Indonesia harus bayar 4xnya..bahkan 6x..sd 10x, kenapa dihimbau turun hanya sd RP300.000???,” Ujar Susi Pudjiastuti.

Susi Pudjiastuti mengeluhkan harga mahal tes PCR di Indonesia dan membandingkan harga tersebut dengan India.

Baca Juga: Besaran Bansos PKH, BST, dan BPNT bagi KPM, Lansia Bisa Dapat Rp2,4 Juta untuk Setahun

Baca Juga: Beberapa Makanan yang dianjurkan untuk Penderita Darah Tinggi, di Antaranya Bawang Putih dan Kiwi

“India PCR cuman RP96 ribu, Di RI Kenapa harganya selangit?,” tungkas Susi Pudjiastuti.

Sebagai informasi, Pemerintah kota New Delhi sudah mematok harga terbaru untuk tes PCR yakni 500 rupee atau setara dengan Rp96.000

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah