Beberapa Makanan yang dianjurkan untuk Penderita Darah Tinggi, di Antaranya Bawang Putih dan Kiwi

- 26 Oktober 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi hipertensi.Tekanan Darah Tinggi Bisa Dihindari Dengan Melakukan 5 Hal Ini, Satu Diantaranya Kurangi Karbohidrat
Ilustrasi hipertensi.Tekanan Darah Tinggi Bisa Dihindari Dengan Melakukan 5 Hal Ini, Satu Diantaranya Kurangi Karbohidrat /pixabay/McRonny/

JURNALSUMSEL.COM - Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan kondisi di mana tekanan darah pada tubuh terlampau tinggi.

Seseorang dikatakan menderita hipertensi atau tekanan darah tinggi jika tekanan darah berada di atas 140/90.

Hipertensi atau tekanan darah tinggi juga merupakan penyakit berbahaya yang banyak menyebabkan kematian, terutama pada usia lanjut.

Biasanya, penderita hipertensi akut harus mengkonsumsi obat penurun tekanan darah tinggi untuk menjaga stabilitas tekanan darah.

Baca Juga: Viral video Diduga Kapolres Nunukan Aniaya Anak Buah Tersebar di Media Sosial, Kapolres Langsung Dinonaktifkan

Namun, mengkonsumsi obat dalam jangka panjang juga dapat memberikan efek samping, yakni kerusakan hati.

Maka dari itu, alternatif lain untuk menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi yakni dengan mengkonsumsi bahan makanan alami yang dipercaya dapat menurunkan tekanan darah.

Berikut ini Jurnal Sumsel rangkum beberapa bahan alami untuk menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi.

1. Bawang putih
Bawang putih merupakan salah satu makanan penurun darah tinggi yang paling terkenal di masyarakat.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah