Batas Akhir Juni 2021, Segera Klaim 50 persen Diskon Token Listrik dari PLN!

- 28 Mei 2021, 09:26 WIB
ilustrasi Warga memasukkan nomor token listrik di rumahnya.*
ilustrasi Warga memasukkan nomor token listrik di rumahnya.* /PLN/

JURNALSUMSEL.COM – Bantuan subsidi 50 persen diskon token listrik 2021 dari PLN masih berlangsung dan kabarnya berakhir Juni mendatang. Kamu bisa segera klaim dan ketahui cara mendapatkannya di sini.

Bagi kamu yang ingin dapat bantuan 50 persen token listrik 2021 dari PLN bisa melakukan pembelian token listrik lebih dulu.

Jadi, bagi para pelanggan bisa dapat bantuan diskon token listrik 2021 ketika datang ke toko terdekat untuk membeli token listrik, pihak terkait akan melakukan potongan langsung,

Adapun penyaluran diskon listrik ini sudah dimulai sejak April kemarin, dan kabarnya masih akan terus diberikan hingga Juni 2021 bulan depan. Hal ini bertujuan guna meringankan masyarakat dalam membayar listrik.

Adapun diskon token yang diberikan bagi para pelanggan PLN yakni sebesar 50 persen dan kamu bisa dapat saat pembelian token listrik.

Baca Juga: Syarat dan Ketentuan Pendaftaran PPPK 2021

Jadi, tunggu apalagi cek caranya dan ketahui besaran stimulusnya. Sebelum batas waktu berakhir segera lakukan pembelian token.

Berdasarkan informasi resmi PLN, para pelanggan kini tak perlu lagi akses Web atau WA untuk klaim diskon token listrik.

Berbeda dari pelaksanaan program bantuan sebelumnya, diskon listrik gratis dari PLN ini tak perlu lagi diklaim melalui link website resmi www.pln.co.id, WhatsApp ataupun PLN Mobile.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x