Meski Gagal Sebelumnya, Berikut, 5 Langkah Ini Bantu Kamu Lulus Prakerja Gelombang 14!

- 11 Maret 2021, 12:00 WIB
5  Langkah Lulus Prakerja Gelombang 14
5 Langkah Lulus Prakerja Gelombang 14 /prakerja.go.id/

JURNALSUMSEL.COM-Pendaftar Kartu Prakerja gelombang 14 bertambah setiap sesinya. Sejak dibuka pada Rabu, 10 Maret 2021 kemarin.

Dalam proses pendaftaran kartu prakerja gelombang 14,  banyak peserta yang gagal di gelombang sebelumnya dan kini harus mencoba di gelombang ke 14.

Karena antusiasme yang cukup besar bagi para pendaftar gelombang 14 ini, kartu prakerja membuka sekitar 600.000 kuota dan merekrut 1,8 juta.

Penerima Program Kartu Prakerja Gelombang 14 ini akan mendapatkan beberapa manfaat yaitu Bantuan pelatihan sebesar Rp1 juta.,

Dana insentif pasca-pelatihan sebesar Rp2,4 juta yang akan diberikan sebesar Rp600 ribu selama 4 bulan, Dana insentif pengisian tiga survei evaluasi sebesar Rp150 ribu yang dibayarkan sebesar Rp50 ribu setiap survei.

Baca Juga: Gelombang 14 Kartu Prakerja Resmi Dibuka. Berikut Petunjuk Buat Akun dan Perbarui Data Dirimu!

Baca Juga: Bansos BST Rp300 Ribu Maret 2021 Masih Cair! Login dtks.kemensos.go.id untuk Tahu Apakah Nama Kamu Terdaftar

Saat ini ada lebih dari 1.700 pelatihan dari 154 Lembaga Pelatihan yang dapat diakses melalui tujuh platform digital.

Berikut cara agar bisa lolos seleksi Prakerja Gelombang 14, yang telah Jurnal Sumsel rangkum dari berbagai sumber.

Sebelum mengikuti program Kartu Prakerja , para pendaftar harus  memenuhi syarat berdasarkan Peraturan Presiden nomor 76 tahun 2020.

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x