Pengertian dan Maksud 5M dan 3T yang Disarankan oleh Epidemiolog untuk Antisipasi Varian Baru Covid -19

- 4 Maret 2021, 14:00 WIB
Dicky Budiman, Ahli Epidemiologi dari Griffith University Australia.
Dicky Budiman, Ahli Epidemiologi dari Griffith University Australia. /

Sementara itu 3T terdiri dari tracing (melacak) testing (pengujian) dan treatment (perawatan).

Lebih lanjut lagi menurut Dicky, langkah antisipasi 5M dan 3T ini harus lebih dimasifkan lagi daripada sebelumya, sekaligus sebagai langkah pendukung proses vaksinasi Covid -19 I masyarakat yang tengah berjalan.

Sementara itu, dirinya juga menghimbau agar masyarakat tidak perlu panik terkait kabar beredarnya varian baru dari virus Covid -19.

Baca Juga: Melamar Kerjaan Sering Ditolak? Ikuti 3 Ini Tips Agar Lamaran Kerja Kamu Diterima

Baca Juga: Perhatikan dan Lakukan Hal Ini Jika Mengalami Positif Covid-19 Usai Divaksin

Tetap tenang, dan tingkatkan lagi kewaspadaan dengan cara konsisten melaksanakan langkah pecegahan 5M secara maksimal.

"(Kalau) pakai masker kain sebaiknya dua lapis. Lalu tenaga kesehatan kalau memakai masker bedah harus dipakai dengan benar.

Kemudian membatasi mobilitas betul-betul dipatuhi selain membatasi interaksi dan menjauhi kerumunan," jelas Dicky.***

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah