Jangan Sampai Gagal di CPNS 2021! Pelajari Kisi-Kisi Soal yang Akan Muncul di Seleksi Tes SKD

- 20 Februari 2021, 18:09 WIB
Ilustrasi CPNS 2021.
Ilustrasi CPNS 2021. /Antara/Andreas Fitri Atmoko/Dokumentasi PotensiBisnis.com.

Baca Juga: Jangan Remehkan Seleksi CPNS 2021, Cek Inilah Detail Persyaratannya, Mulai Dari Dokumen Hingga Spesifikasi !

Baca Juga: Terungkap!, Ini 5 Alasan Mengapa Wanita Butuh Banyak Waktu Tidur Dibanding Pria!

soal TIU adalah sebanyak 35 soal dengan passing grade 80. Penilaian tes ini setiap jawaban yang benar bernilai 5, dan jawaban yang salah atau dibiarkan kosong bernilai 0.

Sama seperti TWK, pada soal TIU jawaban yang salah tidak akan mendapat pengurangan. Oleh sebab itu, jawablah semua pertanyaan, sekalipun hanya asal menebak.

Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

Kisi-kisi tes SKD terakhir yaitu TKP dimaksudkan untuk menilai:

1. Pelayanan Publik, dengan tujuan menerapkan perilaku keramahtamahan dalam bekerja, memenuhi kebutuhan orang lain sesuai dengan wewenang yang dimiliki.

2. Jejaring Kerja, dengan tujuan mampu membina hubungan, bekerja sama, berbagi informasi dan berkolaborasi dengan orang lain.

Baca Juga: Warganet Ramai Sebut Nissa Sabyan Pelakor, Foto Lawasnya dengan Mulan Jameela Kembali Disorot

Baca Juga: Arab Saudi Kembali Dihujani Salju, Warga UEA Ramai-Ramai Nikmati Alam Terbuka

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x