Siap-siap, Bioskop Akan Segera Dibuka Walau di Tengah Pandemi. Ini Alasan Dari Kemenparekraf!

- 10 Februari 2021, 19:22 WIB
ILUSTRASI: Penontonan Film
ILUSTRASI: Penontonan Film /PIXABAY/mohamed_hassan

JURNALSUMSEL.COM- Perkembangan teknologi digital membawa dampak baik bagi industri perfilman, terutama di masa pandemi karena bioskop harus beroperasi walau dengan pembatasan, Rabu, 10 Februari 2021.

Pembukaan bioskop, dilakukan untuk menghindari dan menekan  pembajakan di era digital dan indutstri perfilman saat ini.

Direktur Industri Kreatif Film, Televisi, dan Animasi Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Syaifullah Agam, menjelaskan selain karena lebih mudahnya pengawasan mengenai antisipasi pembajakan.

Namun, juga karena bioskop masih menjadi penyumbang pemasukkan yang besar bagi para pembuat film.

“Makanya kita mendorong pembukaan bioskop dengan protokol kesehatan ketat harus segera didorong.

Baca Juga: Labrak Suami Berselingkuh. Istri Sah : Awalnya Tak Ulangi Lagi, Namun Akhirnya Ingkari Hingga Nikah Siri

Baca Juga: Simak, Mahasiswa Penerima Bantuan UKT 2021, Tak Diizinkan Terima Beasiswa Lain. Ini Alasannya!

Hal ini menjdi salah satu upaya mencegah pembajakan, karena pembajakan secara manual ketahuan saat di bioskop,” ujarnya.

Syaifullah mengatakan bahwa perkembangan teknologi digital membawa dampak baik bagi industri perfilman terutama di masa pandemi saat bioskop harus beroperasi dengan pembatasan.

Namun, di sisi lain menjadi celah bagi adanya pembajakan karena tak ada pengawasan.

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah