Dipercaya Lindungi dari Paparan Covid-19, 5 Makanan ini Mengandung Zinc

- 19 Januari 2021, 05:15 WIB
Ilustrasi Makanan sehat
Ilustrasi Makanan sehat /Pixabay/

Demikian pula, asisten profesor klinis di Departemen Keluarga, Populasi, dan Divisi Nutrisi Pengobatan Pencegahan di Stony Brook Medicine,

Sotiria Everett,EdD,RD menjelaskan bahwa tidak ada bukti kuat atau penelitian yang menunjukkan bahwa Zinc dapat mencegah Covid-19.

Baca Juga: Tidak Mencapai Target, Menaker Sebut Penyaluran BSU Terkendala Masalah Rekening

Baca Juga: PSSI Ajukan 178 Nama Penerima Vaksin Covid-19, Ini Kata Kemenpora

Namun, Dr. Everett mencatat, terdapat bukti pengamatan yang menunjukkan, bahwa kadar Zinc yang rendah dapat menyebabkan hasil yang lebih buruk di antara mereka yang terinfeksi COVID-19.

"Zinc dapat mengurangi respons peradangan," jelas Dr. Everett.

Dr.Everett menambahkan "Zinc membantu tubuh Anda memproduksi enzim antivirus, dan ada bukti yang menunjukkan hal itu mencegah replikasi virus.

Sifat seng ini menunjukkan, bahwa mungkin memiliki beberapa nilai terapeutik untuk mengurangi keparahan penyakit, terutama di antara mereka yang kekurangan,"ujarnya

Dr. Everett merekomendasikan bahwa Zinc dapat ditemukan melalui beberapa jenis makanan seperti, konsumsi ikan, tiram, daging, unggas, kacang-kacangan dan biji-bijian.

Baca Juga: Bantu Pengungsi Korban Gempa Sulbar, Kemensos Dirikan 10 tenda darurat di Kabupaten Mamuju

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Pop Sugar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah